Iseng (Part I)
Penantianku, Tuhan ...
Jika cinta adalah anugrah,
Izinkan ku luruh didalamnya ...
Namun jika semua atas kehendakmu,
Hadirkan dia seutuhnya ...
Tuhan,
sampaikanlah padanya,
tentang beningnya cintaku yang tak kenal lelah
Dalam penantian tanpa batas ...
bagus yang cerpennya , terharu qw . hehehehe...
BalasHapus